Tank tempur Challenger 2 adalah disain ulang perluasan dari tipe pertamanya, yaitu tank Challenger 1.
Tank Challenger 2 ini masih menggunakan bentuk dasar lambung dari tank
pemulanya, demikian juga pada bagian-bagian otomotif-nya, namun selain
daripada itu semua adalah baru. Maka tank Challenger 2 resmi
menggantikan Challenger 1 menjadi Tank Tempur Utama (MTB) tentara Kerajaan Inggris hingga dewasa ini. Tank ini diketahui pula dipakai oleh tentara Kerajaan Oman. Kendaraan militer ini terlihat beroperasi di Bosnia - Herzegovina, Kosovo dan Irak. Semasa Perang Teluk 2003
Tank tempur Challenger 2 tidak mengalami kekalahan dari tembakan pihak
musuh. Dalam suatu penyerbuan, sebuah tank Challenger 2 dapat bertahan
dari 14 kali tembakan yang berasal dari senjata pelontar granat musuh dan sebuah peluru kendali anti tank "MILAN".[2]
1 komentar:
sungguh bagus dan mengsankan coba untuk di perbagus lagi OK
Posting Komentar